Aneka Manfaat Bawang Putih untuk Kesehatan

Tips Kesehatan - Bawang putih sejak lama dikenal sebagai bahan alami yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. Meskipun baunya yang kebanyakan orang tidak suka ternyata bawang putih memiliki banyak manfaat kesehatan. Hal ini juga yang menyebabkan banyak orang kurang suka mengkonsumsinya.Bawang...

Masker Instan Membuat wajah Bersinar dan Cerah

Tips Kecantikan - Bagi anda yang ingin selalu tampil cantik tetapi terlalu sibuk hingga tidak sempat melakukan perawatan kecantikan wajah yang notaben memerlukan waktu yang lama. Berikut ini ada beberapa tips kecantikan instan yang dapat anda coba hanya butuh meyisihkan beberapa...

Makanan yang Dapat Mencegah Kanker Payudara

Tips Kesehatan - Kanker payudara adalah salah satu penyakit kesehatan yang ditakuti wanita. dalam beberapa kasus faktor genetik merupakan faktor penyebab. Tetapi banyak hal lain yang dapat memunculkan penyakit tersebut seperti kesehatan gaya hidup dan faktor makanan yang dikonsumsi.Berikut...

kanker Kulit Lebih Mudah Menyerang Pria

Artikel Kesehatan - Tingkat antioksidan kulit yang lebih rendah menjadikan pria lebih rentan terserang kanker kulit dibanding wanita. Hal ini disampaikan peneliti kesehatan dari The Ohio State University Comprehensive Cancer Center di laman timesofindia.com, Kamis (8/12).Para peneliti...

Tips gaya Rambut Formal untuk Rambut Medium

Artikel Kecantikan - Pernah datang keacara formal, yang terkesan harus berdandan dengan rapi dan resmi dan semua itu membuat anda merasa tidak nyaman. Anda mungkin dapat mencoba sesuatu yang baru dalam gaya berdandan dimulai dengan gaya kecantikan rambut. Gaya rambut formal cenderung...

Wanita Perokok Rentan Kanker Kulit

Artikel Kesehatan - Seorang perokok memiliki risiko mengalami gangguan kesehatan Sell Carcinoma Squamous (SCC), salah satu jenis masalah kesehatan kanker kulit non-melanoma. Bahkan, risikonya meningkat dua kali lipat pada wanita yang memiliki kebiasaan merokok sedikitnya 20 tahun....

Cara Alami Percantik Bulu Mata

Artikel kecantikan - Bulu mata yang panjang, tebal dan lentik adalah idaman setiap wanita. Berbagai produk kecantikan dan perawatan kecantikan mahal pun dicoba untuk mendapatkan bulu mata yang cantik. Namun, tahukah Anda bahwa ada cara alami untuk memperindah bulu mata? Berikut tiga...

Perawatan Kecantikan dengan Racun Lebah

Artikel Kecantikan - Sengatan lebah bisa menghilangkan keriput? Itu mungkin terdengar aneh, tapi racun pada sengatan lebah sedang diteliti untuk dijadikan obat anti-aging yang secara ajaib dapat membuat kecantikan wajah awet muda.Peneliti menemukan bahwa racun lebah dapat meningkatkan...

Perawatan untuk Kesehatan Gigi dan Mulut Anak

Artikel Kesehatan - Mengajarkan menyikat gigi pada anak merupakan hal yang sulit dilakukan orang tua. pada saat anak belajar menyikat giginya sendiri, mereka mulai merasa tidak sabar dan malas sehingga selalu lupa untuk dikerjakan. Pengawasan orangtua perlu dilakukan untuk memastikan...

HIV langka Menyerang Prancis

Artikel Kesehatan - Jenis infeksi HIV langka telah ditemukan pada seorang pria di Prancis yang baru kembali dari Togo, sebuah negara di kawasan Afrika barat. Sejauh ini penyakit kesehatan baru segelintir orang didiagnosa dengan jenis HIV-1 grup-N tersebut dan mereka semua berada...

Gaya Rambut 2012

Tips kecantikan - Tren rambut ala Jepang dengan potongan yang kuat dan superlurus sempat ngetren beberapa tahun terakhir. Tahun 2012, tren ini akan memudar."Di tahun 2012, tren rambut cantik lurus dan kempes tidak akan ada lagi. Berdasar patokan di London, gaya rambut era '60-an...

Tidur Nyenyak dengan Makanan yang Tepat

Artikel Kesehatan - banyak orang mengalami masalah kesehatan dengan sulit tidur, hal menyebabkan efek yang buruk dipagi harinya. Mengantuk, lelah dan ganguan kesehatan lainnya hal yang pasti dirasakan dipagi hari. Para ahli mengungkapkan makanan yang tepat dapat membantu dalam mengurangi...

Manfaat teh tubruk

Sudah lama juga tidak posting tentang kesehatan di blog ini, kali ini hanya ingin post artikel ringan mengenai manfaat teh tubruk selain buat minuman santai tentunya. Sebenarnya ada kegunaan teh tubruk yang jarang kita perhatikan selama ini, mungkin hanya sekedar lewat minum.Teh tubruk adalah teh yang kasar dan memiliki ampasnya, dan menurut penelitian...

Perawatan Kecantikan dengan Buah Seaberry

Artikel Kesehatan - Selain acay berry dan goji berry, Seaberry adalah buah sumber antioksidan yang baik untuk kulit. Seaberry buah yang memiliki warna merah kekuningan ini sudah banyak digunakan untuk produk kecantikan dikarenakan manfaat antioksidannya.Sadar akan efek samping...

Pilihan Gaya Rambut Emo

Tips Kecantikan - Bosan dengan model rambut yang itu-itu saja. Mau mencoba model rambut dengan gaya anak muda agak ekstrem. Mungkin anda dapat mencoba model rambut EMO. Model rambut Emo mulai banyak digunakan oleh anak muda sekarang ini, disamping model yang eksentrik, terkesan...

Kulit cantik dengan Mentimun

Artikel Kesehatan - Mentimun sejak lama dikenal baik untuk kesehatan dan diet. Namun dalam hal kecantikan ternyata mentimun memiliki banyak manfaat untuk kecantikan kulit.Berikut ini tips kecantikan manfaat mentimun untuk kecantikan kulit.1. Mentimun mengurangi lingkaran hitam pada...

Tips Kecantikan untuk Wanita 40 tahun Keatas

Artikel Kecantikan - Ingin tetap terlihat cantik di usia 40 an ? Banyak wanita mulai merasa kehilangan kecantikannya pada usia 40 tahun. Namun hal tersebut dapat dicegah dengan menerapkan makeup kecantikan dengan cara yang benar. Wanita berusia 40 tahun memerlukan makeup kecantikan...

Mulai Jaga Kesehatan Kadar Gula Anda

Artikel Kesehatan - Kesehatan gula darah sangat penting bagi anda yang memiliki masalah kesehatan. banyak orang yang mengabaikan hal ini dan mereka baru menyadari disaat telah berumur tua atau terdeteksi terkena diabetes.Faktor genetik, obat-obatan, serta gaya hidup memiliki peran...

Efek Buruk Penyejuk Ruang Bagi Kulit

Artikel Kecantikan - Tanpa sadar Anda mungkin menghabiskan sebagian waktu di dalam ruang berpendingin udara atau air conditioner (AC). Di kantor, mobil, angkutan umur, pertokoan, hingga kamar tidur. Anda mungkin sekadar mencari kenyamanan di tengah iklim tropis yang membuat gerah,...

Acai Berry untuk Kesehatan Tubuh

Tips Kesehatan - mungkin banyak dari kita yang belum mengetahui apa itu buah acai berry. Acai berry adalah buah dari pohon sejenis palem yang banyak terdapat di amerika selatan.Acai berry merupakan makanan alami yang paling banyak mengandung antioksidan sehingga baik untuk kesehatan....

Cantik dengan Make Up alami

Tips Kecantikan - Make up merupakan kebutuhan wanita untuk menunjang kecantikan. Make up berbahan dasar alami sangat disarankan dalam penggunaan produk kecantikan. Banyak produk make up yang berbahan dasar kimia dan zat aditif lainnya. Penggunaan bahan kimia ini dapat mengakibatkan...

Buah dan Sayuran dengan Kandungan Serat Tinggi

Tips Kesehatan - Serat / Fiber adalah Zat yang dibutuhkan tubuh untuk kesehatan pencernaan dan baik juga diet. Serat dapat dengan mudah kita dapatkan dari buah dan sayuran sehari-hari yang kita makan.berikut ini artikel kesehatan buah dan sayuran dengan kandungan serat yang baik...

Krim Jahe untuk Segarkan Kulit kering

Tips Kecantikan - Jahe adalah salah tanaman herbal yang memiliki khasiat kesehatan. namun jahe juga memiliki manfaat kecantikan untuk kulit kering agar agar tampak cerah. Ya betul, manfaat itu dapat anda dapatkan melalui krim jahe yang mudah dibuat dirumah.Berikut ini artikel...

Sehat dengan Buah Strawberry

Artikel Kesehatan - Siapa yang tidak suka stroberi, rasanya yang manis dan asam menyegarkan membuat banyak orang menyukainya. Dibalik rasanya yang enak stroberi memiliki banyak manfaat untuk kesehatan.Berikut ini tips kesehatan manfaat stroberi untuk kesehatan.1. DietSatu cangkir...

Cara Ampuh Cegah Komedo

Artikel Kecantikan - Munculnya komedo di wajah seringkali memicu krisis kecantikan dan percaya diri. Titik-titik hitam atau putih penyumbat pori-pori ini tak jarang membuat wajah terlihat kotor dan kusam.Komedo merupakan bibit jerawat, sebelum bakteri masuk ke pori-pori kulit dan...

Sehat Alami dengan Manfaat Jahe

Artikel Kesehatan - Jahe merupakan tanaman herbal yang sudah lama digunakan sebgai obat alami selama berabad-abad. sekarang sudah banyak penelitian menemukan manfaat dari jahe untuk kesehatan mulai dari migran sampai kanker.Berikut tips kesehatan manfaat jahe untuk kesehatan.1. Kanker...

Perawatan Kecantikan dengan Lemon

Bukan cuma untuk kesehatan dan resep masakan, lemon juga sudah dimanfaatkan untuk perawatan kecantikan sejak lama.Buah ini sangat kaya vitamin C yang menyehatkan kulit wajah dan tubuh. Tak hanya itu, lemon juga bisa mengatasi permasalahan kecantikan rambut dan juga kuku. Problem...

Jalan Telanjang Kaki dan Manfaatnya Bagi Kesehatan

Artikel Kesehatan - Sepatu atau sandal adalah aksesoris yang tidak bisa dilepaskan dalam kehidupan sehari-hari. Tapi tak ada salahnya untuk melepaskan aksesoris itu, karena ada manfaat kesehatan yang didapat dari berjalan dengan telanjang kaki.Umumnya sepatu dan sandal yang digunakan...

Terapi Laser untuk Kecantikan

Artikel Kecantikan - Laser sudah sejak lama digunakan dalam berbagai bidang termasuk dalam dunia kedokteran dan kecantikan. Tak diragukan lagi, teknologi laser menjadi cara paling efektif untuk menyamarkan tanda-tanda penuaan untuk meningkatkan kecantikan.Selain menghilangkan pigmentasi...